
Tampilkan postingan dengan label Other. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Other. Tampilkan semua postingan
Wireline Logging ..?

Apa itu wireline logging? Untuk menguraikan secara singkat saya coba memakai bahasa yang sederhana dan mengambil contoh yang banyak diketahui orang pada kehidupan sehari-hari.
Pada saat melakukan pengeboran, baik untuk keperluan sumur air, maupun minyak bumi, pengebor selalu mencatat formasi atau...
Motor Kapasitor

Motor kapasitor satu phasa banyak digunakan dalam peralatan rumah tangga seperti motor pompa air, motor mesin cuci, motor lemari es, motor air conditioning gambar 1. Konstruksinya sederhana dengan ...
Cara Kerja Cooling Tower

Cooling Tower atau menara pendingin sering atau banyak kita jumpai di Pabrik-pabrik, mall atau sejenisnya. Cooling Tower Salah satu komponen utama pada AC sentral selain chiller, AHU, dan ducting adalah cooling tower atau menara pendingin.Apakah fungsi cooling tower, cara kerja cooling tower,...
PK itu dari Paard Kracht

Kita sering mendengar istilah PK dalam ukuran besaran AC (Air Contitioner), namun apakah PK itu dan bagaimana kaitannya dengan ukuran kebutuhan AC yang kita inginkan.
PK itu dari Paard Kracht, artinya Daya Kuda.
1(satu) PK = 735.5 watt = 0.986 HP (Horse Power)
1(satu) PK cukup untuk mendinginkan...